09 October 2012

Kandungan Susu Kambing

Cara Cepat Hamil
Kandungan Susu Kambing. susu kambing memiliki manfaat khasiat sangat banyak sekali. susu kambing mengandung vitamin, mineral, elektrolit, unsur kimiawi, enzim, protein, dan asam lemak yang mudah dimanfaatkan tubuh Anda. Tubuh kita dapat mencerna susu kambing hanya 20 menit daripada susu sapi sekitar 2-3 jam.
Kandungan Susu Kambing

Susu Kambing Etawa adalah susu yang paling mirip dengan susu ibu dari segi komposisi, nutrisi, dan sifat kimia alami. Hal ini membuat susu kambing menjadi makanan ideal untuk menyapih anak. Eter gliserol yang jauh lebih tinggi pada susu kambing dibandingkan pada susu sapi juga membuat beberapa dokter merekomendasikannya untuk perawatan gizi bayi yang baru lahir.

Kandungan Susu Kambing, Sapi, dan ASI

Gejala-gejala seperti gangguan pencernaan, muntah, kolik, diare, sembelit dan masalah pernafasan dapat dihilangkan ketika susu kambing diberikan kepada bayi. Namun demikian, bila Anda memiliki bayi di bawah tiga tahun dan ingin memberikan susu kambing sebagai alternatif susu formula, berkonsultasilah dengan dokter Anda terlebih dahulu. Tabel di bawah adalah perbandingan kandungan gizi pada susu sapi, susu kambing dan susu ibu.
 Nutrisi/jenis susu
sapi
kambing
ASI
lemak %
3,8
3,6
4,0
padatan bukan lemak %
8,9
9,0
8,9
laktosa %
4,1
4,7
6,9
nitrogen %
3,4
3,2
1,2
protein %
3,0
3,0
1,1
kasein %
2,4
2,6
0,4
kalsium %
0,19
0,18
0,04
fosfor  %
0,27
0,23
0,06
klorida %
0,15
0,10
0,06
besi (P/100, 000)
0,07
0,08
0,2
vitamin A (i.u. / g lemak)
39,0
21,0
32,0
vitamin B (ug/100 m)
68,0
45,0
17,0
riboflavin (ug/100ml)
210,0
159,0
26,0
vitamin C (mg asc a/100ml)
2,0
2,0
3,0
vitamin D (i.u. / g lemak)
0,3
0,7
0,07
kalori / 100 ml
70,0
69,0
68,0


Berikut adalah beberapa manfaat kesehatan berkaitan dengan konsumsi susu kambing murni:
  • Susu kambing kurang menimbulkan alergi – susu ini tidak berisi protein kompleks yang merangsang reaksi alergi seperti pada susu sapi.
  • Susu kambing tidak menekan sistem kekebalan.
  • Susu kambing membasakan sistem pencernaan. Susu ini berisi alkali basa sehingga tidak menghasilkan asam dalam sistem usus.
  • Susu kambing membantu meningkatkan pH aliran darah.
  • Susu kambing mengandung asam lemak seperti asam kaprilat dan kaprat yang sangat antimikroba. (Mereka benar-benar membunuh bakteri yang digunakan untuk menguji keberadaan antibiotik dalam susu sapi!)
  • Susu kambing tidak menimbulkan lendir dan  tidak merangsang respons pertahanan sistem kekebalan tubuh manusia.
  • Susu kambing merupakan sumber yang kaya mineral selenium sebagai nutrisi yang diperlukan untuk kekebalan tubuh dan bersifat antioksidan.
Dari penjelasan Kandungan Susu Kambing Etawa diatas, sekarang anda akan tahu bagaimana Khasiat Susu Kambing. Jadi mulai dari sekarang konsumsi Susu Kambing untuk kesehatan anda.

Jual Susu Kambing Etawa Termurah Seluruh Indonesia

1. Bionutri-E
Susu Kambing Etawa Bubuk Organik Bionutri-E
Bionutri-E adalah produk Susu Kambing Etawa Bubuk Organik yang tidak jauh berbeda dengan Susu GMP Nutri. Terbuat dari susu kambing etawa yang di budidayakan secara organik dan diolah sedemikian rupa dengan proses pengolahan yang higienis untuk menjaga manfaat yang besar bagi kesehatan tubuh kita.
2. GMP Max
GMP Max 
GMP Max merupakan ramuan herbal bermanfaat hebat, kombinasi dari produk-produk herbal yang masin-masing berkontribusi maksimal, sehingga memberikan manfaat yang dasyat tanpa menimbulkan efek samping bagi metabolisme tubuh. kandungan utama GMP-MAX adalah: Susu Kambing Etawa, Kopi Robusta, Tribulus, Teresis, Ginseng dan MACA dan Jahe Merah.
3. GMP Original
GMP Original
Susu GMP Nutri Original diolah dari bahan Susu Kambing Etawa pilihan yang telah melalui proses seleksi, dan diolah secara higienis sehingga tidak mengurangi khasiat utama dari Susu Kambing. Dengan campuran gula jagung asli, Susu GMP Nutri Original sangat nikmat disajikan tanpa menambahkan gula tebu. Sehingga bagi penderita Diabetes tidak khawatir lagi untuk menikmati Susu Kambing.


4. GMP Coklat
GMP Coklat
GMP Coklat adalah salah satu jenis produksi Susu kambing etawa kami yang telah merebak luas pasaran di Indonesia, dengan tingkat Jual Gmp yang sangat tinggi, dan kini hadir dengan rasa coklat alami sebagai variasi dari produk Susu Kambing GMP.

Itulah sedikit informasi tentang jasa Harga Susu Kambing Etawa. Jika anda berminat hubungi kontak dibawah ini. Salam sehat bersama Susu Kambing Etawa.

Ingin membeli Susu Kambing Etawa Bubuk Organik? Contact alamat dibawah ini.

BERMINAT MENJADI MITRA AGEN / DISTRIBUTOR KAMI?

ANDI SETYOKO
Jalan Cenderawasih no.8, Ngambak Kalang Bekonang, Mojolaban Sukoharjo
eMail : ndyteen@gmail.com
Phone : 085.746.654.732
BB PIN : 33046ADD
Website : susukambing.info
Order segera untuk mendapatkan Harga Spesial Pembelian Susu Kambing Etawa
Jangan percaya isi website ini sebelum anda merasakan dan membuktikan. Sekaranglah saatnya membuktikan, SEGERA
100 out of 100 based on 99998 ratings. 1 user reviews.
Posted by: Andi Setyoko
Berita Harian, Updated at: 1:54 AM
Cara Cepat Hamil

Kandungan Susu Kambing Reviewed by Unknown on 09 October 2012 Rating: 5.0